Sholat Berjamaah |
dr Sagiran Mkes SpB, yang merupakan Staf pengajar dari Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY), telah meneliti masalah dari gerakan gerakan shalat. Ternyata hasilnya, shalat dapat memberikan kesehatan jasmani dan rohani bagi yang melaksanakannya.
''Tapi tentunya bila setiap tahapan gerakan ibadah shalat yang dilaksanakan, sesuai dengan tuntunannya. Kalau tidak sesuai, saya tidak tahu apakah ada manfaatnya atau tidak, karena saya tidak meneliti gerakan shalat yang tidak sesuai dengan tuntunan,'' ujarnya, dikutip dari situs http://www.republika.co.id/berita/dunia-islam/islam-nusantara/11/08/08/lplo1n-hasil-riset-gerakan-shalat-yang-benar-ternyata-menyehatkan.
Gerakan Shalat
Gerakan shalat terdiri dari 6 poros gerakan, seperti dilansir dari situs http://www.republika.co.id/berita/dunia-islam/khazanah/12/08/10/m8j9ks-inilah-manfaat-dan-rahasia-di-balik-gerakan-shalat-1 yaitu :
- Takbiratul Ihram
- Rukuk
- I'tidal
- Sujud
- Duduk.
- Salam
Takbiratul Ihram
Gerakan Allahu Akbar |
Gerakan takbiratul ihram adalah gerakan pertama dalam shalat yakni mengangkau kedua tangan sampai pundak atau telinga setelah itu diturunkan kembali dengan menyilang antara tangan kiri ditindih dengan tangan kanan.
Manfaat dari gerakan ini adalah dapat memperlancar aliran darah dalam tubuh. Otot bahu meregangn ketika mengangkat kedua tangan oelh karen itu aliran darah akan banyak dengan oksigen dan memperlancar aliran darah.
4 Tanda ini Membuktikan Bahwa Tubuhmu Penuh Racun 100% Akurat
Rukuk
Gerakan Rukuk |
Gerakan rukuk adalah posisi tubuh membentuk sudut siku-siku dengan mata memandang tempat sujud. Menurut penelitian, gerakan ini dapat menjaga fungsi tulang belakang. Otot-otot bahu dapat merelaksasikan diri ketika tangan bertumpu pada lutut.
I'tidal
Gerakan iktidal |
Gerakan dalam i'tidal adalah bangkit dari ruku sampai berdiri tegak kembali kemudian dibarengi dengan mengangkat kedua tangan seperti takbiratul ihram. Gerakan ini membuat organ-organ pencernaan melakukan pemijatan sehingga proses pencernaan menjadi lancar.
Sujud
Gerakan Sujud Kepada Allah |
Sujud merupakan posisi yang paling disenangi jika melakukan shalatnya dengan khusuk. Gerakan ini mampu memompa getah bening ke bagian ketiak dan leher. Kemudian posisi otak dibawah jantung membuat darah yang kaya akan oksigen dapat mengalir dengan lancar ke otak yang berpengaruh pada daya pikir seseorang. Pada sisi pencegahan penyakit, gerakan sujud dapat menghindari wasir.
Daun Sirsak Berkhasiat Dapat Mengobati Kanker Serta Penyakit Lainnya
Salam (Ke kanan kemudian ke kiri)
Ucapkan Salam |
Riset membuktikan bahwa gerakan salam dalam sholat dapat merelaksasikan otot leher serta kepala. Di tengah padatnya aktivitas, kita sering mengalami leher kaku dan pegal. Gerakan inilah yang membuat kita terasa rilek setelah mengerjakan shalat. Hal ini dikarenakan gerakan salam dengan menolehkan kepala ke arah kanan lalu menoleh ke kiri. Seperti dilansir dari situs annida-online.com/manfaat-gerakan-salam-dalam-shalat.html.
0 Response to "Gerakan Sholat Bisa Untuk Kesehatan"
Post a Comment