Selain Phobia, Buah Ini Juga Sangat di Takuti Oleh Selebriti Raffi Ahmad


Seperti dilansir pada media online www.celebrity.okezone.com (19/06/2017). Selebriti Raffi Ahmad kelahiran Bandung, 17 februari 1987 ini merupakan seorang presenter, aktor, komedian, dan penyanyi. Selain karirnya yang terbilang cemerlang, Raffi Ahmad juga mengembangkan karirnya dengan menjadi bintang iklan.

Seperti yang dirasakan oleh Raffi Ahmad, ia sangat phobia dengan salah satu buah yaitu buah rambutan. Suami dari Nagita Slavina ini menjelaskan bahwa ketakutannya dengan buah rambutan karena hanya disebabkan oleh rasa geli dan bukan karena hal lainnya.

Phobia merupakan rasa takut pada suatu hal atau fenomena berlebihan, phobia biasanya disebabkan karena seseorang mengalami trauma pada masa lalu dan trauma itu membekas didalam kesadarannya.

Padahal buah yang memiliki rasa manis tersebut sangat digemari oleh banyak orang. Selain itu, buah rambutan juga memiliki kandungan zat yang dapat mendatangkan manfaat bagi manusia. Buah yang kaya akan karbohidrat dominan terdapat pada daging buah yang kenyal dan manis.

Buah rambutan juga mengandung banyak protein, protein tersebut juga terletak pada daging dan kandungan protein buah rambutan dapat dicerna lebih cepat oleh tubuh dibandingkan dengan protein hewani seperti daging ayam. Protein  itu juga bermanfaat dalam menghasilkan sel-sel dan jaringan guna menggantikan jaringan yang telah mati.

0 Response to "Selain Phobia, Buah Ini Juga Sangat di Takuti Oleh Selebriti Raffi Ahmad"

Post a Comment